3 SMKN BERPRESTASI DI JAKARTA

 

Halo sobat, selamat datang kembali 👋😁 Bagaimana kabarnya hari ini ? Semoga sehat selalu dan bahagia selalu ya 😁

Pada kesempatan kali ini, saya akan memberikan sedikit informasi tentang Sekolah Menengah Kejujuran (SMKN) mana saja yang berprestasi di bidang akademik maupun non akademik khususnya di provinsi DKI Jakarta.

YUKKK MARI KITA SIMAK ! ! !





1. SMKN 1 JAKARTA



Yang pertama ada SMKN 1 JAKARTA yang beralamat di Jl. Budi Utomo No. 7, Kel. Pasar Baru Kec. Sawah Besar, Jakarta Pusat 10710 
Website : www.smkn1jakarta.sch.id
Email : smkn1jakarta@gmail.com

Pada tahun 2017 siswa/i SMKN 1 JAKARTA meraih beberapa prestasi sebagai berikut :


PRESTASI AKADEMIK :

5 Siswa/i diterima di Perguruan Tinggi melalui jalur SNMPTN 2017

PRESTASI NON-KADEMIK :

TINGKAT NASIONAL :
1. Juara 1 – Plumbing and Heating
2. Duta Museum Penerangan

TINGKAT PROVINSI :
1. Juara 1 – Plumbing and Heating
2. Juara 2 – IT Network System Administrasi
3. Juara 2 – CNC Milling
4. Juara 2 – MOULD Making
5. Juara 3 – PATTERN Making
6. Juara 2 – Futsal
7. Juara 3 – Wall Climbing
8. Juara Harapan 2 – PMR

TINGKAT WILAYAH :
1. Juara 1 – Pencak Silat





2. SMKN 37 JAKARTA 




Selanjutnya ada SMKN 37 JAKARTA yang beralamat di Jalan Pertanian III No.33, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
Situs web (www.smkn37jkt.sch.id)

Pada tahun 2015 siswa/i SMKN 37 JAKARTA meraih beberapa prestasi sebagai berikut : 


1. Juara 3 LKS Restaurant Service tingkat Nasional

2. Juara 1 LKS Restaurant Service tingkat Provinsi DKI Jakarta

3. Juara 3 LKS Bidang Patiseri tingkat Provinsi DKI Jakarta

4. Juara 1 LKS Bahasa Jepang tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

5. Juara 2 LKS Bahasa Jepang tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

6. Juara 3 LKS Bahasa Jepang tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

7. Harapan 3 LKS Bahasa Jepang tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

8. Juara 2 LKS Bahasa Perancis tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

9. Harapan 2 LKS Bahasa Perancis tingkat Kota Adm. Jakarta selatan

10. Juara 1 LKS Hotel Accomodation tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

11. Juara 2 LKS Ladies Dressmaking tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

12. Harapan 1 LKS Ladies Dressmaking tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

13. Juara 2 LKS Patiseri tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

14. Harapan 2 LKS Patiseri tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

15. Juara 2 LKS Food and Beverage Servis tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan

16. Harapan 2 LKS Food and Beverage Servis tingkat Kota Adm. Jakarta Selatan





3. SMKN 51 JAKARTA




Kemudian ada SMKN 51 JAKARTA yang beralamat di Jalan SMEA 33- SMIK, Kelurahan Bambu Apus Kec. Cipayung
Telepon 021 29824771 

Pada tahun 2019 siswa/i SMKN 51 JAKARTA meraih beberapa prestasi sebagai berikut : 

1. Juara I Lomba Film Pendek Bidang Fiksi dan Dokumenter FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
2. Juara I Lomba Menyanyi /Vocal Solo, FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
3. Juara I Musik Tradisional/Gambang Kromong, FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
4. Juara II Gitar Klasik FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
5.  Juara III Tari Tradisional FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
6.  Juara III Lomba Menyanyi /Vocal Solo, FLS2N tingkat Wilayah Jakarta Timur 
7.  Juara I Pencak Silat pada O2SN tingkat Wilayah Jakarta Timur 
8. Juara II Pencak Silat pada O2SN tingkat Provinsi DKI Jakarta 
9. Juara II Kegiatan SocioPRENEUR 2019 "Dagang Amal :Berbagai Tanpa Rugi" se-Jakarta Timur 
10. Juara I Lomba Film Pendek Bidang Fiksi dan Dokumenter FLS2N tingkat Provinsi DKI Jakarta


Nahhh itulah penjelasan singkat yang bisa saya sampaikan, semoga bermanfaat dan memotivasi sobat ya 😉


TERIMAKASIH (•‿•) 











Referensi : 





Komentar